Senkom Kecamatan jatiroto menurunkan 30 Personil untuk amankan rute Jalan Sehat. Dalam rangka mendukung Program Pemerintah Kecamatan Jatiroto, bersama Pemerintah Desa/Kelurahan, Jalan Sehat “Mlaku-mlaku Bareng Mas Jekek” di Kecamatan Jatiroto Tahun 2022.
 
 

 
Kegiatan ini di laksanakan pada hari ini, minggu 11 September 2022, mulai pukul 06.00 WIB sampai selesai, Start dan Finish di Lapangan Sepakbola Desa Pesido, Kecamatan Jatiroto, Kabupaten Wonogiri.
adapun rute yang dilaluhi dimulai dari Lapangan Desa Pesido – Mojopuro – Lapangan Desa Pesido
 
 
 Pembagian Tugas Senkom dalam Giat " Mlaku-mlaku Bareng Mas Jekek", ada 9 pos  :
1). Cawangan/ Nutup Jalan,
2). Lokasi Lor Lapangan Pesido. pertigaan mi ayam,
3). Lokasi Lapangan Pesido, 4). Lokasi Jalan Pertigaan SD Pesido 2 Soko Pesido,
5. Dayangan Soko Pesido,
6. Pasar Soko Pesido,
7). Perempatan jalan Warung Darwini, 
8). Masjid Mangrih Pesido, 
9). Tugu Perbatasan Duwet- Mangrih

 
 Alhamdulillah acara berlangsung dengan tertib dan lancar dengan di akhiri berfoto Antara anggota senkom Kecamatan Jatiroto bersama Bupati Wonogiri Bapak Joko Sutopo
 
 
Akhirnya kami berharap semoga apa yang kami lakukan dapat memberikan manfaat kepada kita semua sehingga bisa saling bergandengan tangan menjaga kekompakan untuk dapat menyukseskan even Jalan Sehat “Mlaku-mlaku Bareng Mas Jekek” di Kecamatan Jatiroto tahun 2022 ini dengan sesanti GO Nyawiji Sesarengan mBANGUN WONOGIRI menuju Wonogiri Maju,Mandiri dan Sejahtera. Mas-Pri/admin